12
Jul
foto: Jadon Sancho dan Marcus Rashford jadi sasaran cemooh fans (Getty Images/Carl Recine - Pool) PUSDAYANEWS.COM-Olahraga Kegagalan Inggris memenangi adu penalti di final Euro 2020 berujung pada pelecehan berbau rasial kepada tiga pemainnya. Duh, siapa saja? Inggris menghadapi Italia pada laga final di Wembley, Senin (12/7/2021) dini hari WIB. Inggris membuka keunggulan di menit kedua saat Luke Shaw membobol gawang Gianluigi Donnarumma memanfaatkan crossing Kieran Trippier. Italia lantas menyamakan skor pada menit ke-62 lewat Leonardo Bonucci. Setelah berimbang 1-1 selama 120 menit, laga akhirnya harus dituntaskan lewat adu penalti. Drama kembali terjadi di babak tos-tosan ketika dua penendang Italia gagal, salah satunya Jorginho. Tapi,…